Isu Liar Brigadir J Kepergok Gendong Putri Candrawathi, Begini Kata Kapolri

Kamis 25-08-2022,20:18 WIB
Editor : Setya Novanto

"Soal motif ini dipicu adanya laporan dari Ibu PC, terkait dengan masalah-masalah kesusilana. Isunya, apakah ini pelecehan atau perselingkuhan, itu akan lebih didalami lagi setelah pemeriksaan terhadap Ibu PC," ungkap Sigit di Gedung DPR RI, Jakarta, Rabu 24 Agustus 2022.

Menurut Sigit, kepastian dari dua kemungkinan tersebut akan didapatkan dalam pemeriksaan terakhir. 

"Jadi tidak ada isu di luar itu dan ini tentunya akan kami pastikan besok setelah pemeriksaan terakhir," ujar Sigit. (disway)

Kategori :