Mau Wisata Ke Bangka? Perhatikan Cuaca, Ini Peringatan Dini Cuaca di Bangka Belitung
Peringatan Dini Cuaca di Bangka Belitung-BMKG-
JAMBIEKSPRES.CO.ID- Mau berwisata ke Provinsi Bangka Belitung? Perhatikan dulu cuaca.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Provinsi Bangka Belitung memberi peringatan dini cuaca di Bangka Belitung.
Berdasarkan informasi BKMG, 7 daerah di Provinsi Bangka Belitung berpotensi terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat.
Hujan tersebut disertai dengan kilat/petir dan angin kencang pada pukul 02:15 WIB di
Kabupaten Bangka Barat: Parittiga
Kabupaten Bangka: Riau Silip
Dan dapat meluas ke wilayah
BACA JUGA:Pagi Ini Penyeberangan Merak-Bakauheni Lancar, Rahmad: Kalau Main Bola Pun Bisa
Kota Pangkalpinang: Rangkui, Taman Sari, Gerunggang, Pangkal Balam, Gabek, Bukitintan, Girimaya
Kabupaten Belitung Timur: Dendang, Simpang Pesak, Kelapa Kampit, Gantung, Simpang Renggiang
Kabupaten Bangka Tengah: Pangkalan Baru, Koba, Simpang Katis, Namang, Sungai Selan, Lubuk Besar
Kabupaten Belitung: Tanjung Pandan, Selat Nasik, Sijuk, Badau, Membalong
Kabupaten Bangka Selatan: Toboali, Pulaubesar, Air Gegas, Kepulauan Pongok, Tukak Sadai, Simpang Rimba, Lepar Pongok, Payung
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: