BACA JUGA:Diduga Menikah Lagi, Oknum Kades di Tebo Dipolisikan Istri Sah
Sementara itu pada hari yang sama Wakil Walikota Alvia Santoni didampingi Dandim dan Kapolres, tinjau persiapan pelaksanaan Pilkades serentak dalam wilayah Kota Sungai Penuh, pada 9 September 2023, Jum'at (8/9)
Peninjauan pilkades serentak bertujuan untuk memastikan pelaksanaan pemilihan Kepala Desa yang di selenggarakan di 7 Kecamatan 19 Desa dalam wilayah Kota Sungai Penuh bisa berjalan sportif, lancar, dan tertib.
Wawako Antos Menyampaikan kepada seluruh panitia pemilihan Pilkades Kota Sungai Penuh, agar dapat melaksanakan tahapan pemilihan sesuai dengan petunjuk pemilihan yang berlaku, sehingga dapat berjalan aman dan tertib
BACA JUGA:Sejarah Kedatangan Warga Tionghoa di Sungai Penuh 143 Tahun Lalu Bermula dari Membeli Buah Kopi
BACA JUGA:Wisata Populer di Kerinci, Pantai Ratu Sigindo Kuning Dipadati Ribuan Pengunjung
"Kami berharap kepada seluruh panitia Pilkades agar melaksanakan tahapan pemilihan dengan sportif sesuai dengan petunjuk yang ada, utamakan ketertiban, dan jika ada persoalan agar cepat untuk di koordinasikan sehingga bisa di tindak lanjut oleh pihak yang berwajib
Wawako Antos Pemilihan Kepala Desa adalah pelaksanaan kedaulatan rakyat di Desa, Semoga Pilkades ini dapat menghasilkan pemimpin yang baik di Desa tersebut , dan yang paling peting dapat mampu berkejar sama dalam membangun Kota Sungai Penuh kedepan.(Hdp)
BACA JUGA:Danau Gunung Tujuh Bersinar di Tengah Kawasan Situs Warisan Dunia
BACA JUGA:Amazing! Bisa Memandang Danau dan Gunung Kerinci Sekaligus dari Bukit Telasih