Kemenpar Jaga Kebersihan Destinasi Guna Capai Pariwisata Berkelanjutan
![Kemenpar Jaga Kebersihan Destinasi Guna Capai Pariwisata Berkelanjutan](https://jambiekspres.disway.id/upload/1f41aaa3e92d01200fe026f4452b89c5.jpg)
Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana (kiri) bersama Wakil Menteri Pariwisata Ni Luh Puspa (kanan) saat memaparkan program kerja Kementerian Pariwisata dalam Monthly Brief 2025 di Jakarta, Jumat (7/2/2025). -Foto : ANTARA/Hreeloita Dharma Shanti/am.-
Ia mengatakan apapun yang dilakukan tidak boleh serta-merta merusak lingkungan yang ada, terutama mangrove yang ada di Pulau Pari.
Hal tersebut ia sampaikan untuk merespons laporan warga yang mengeluhkan adanya aktivitas pengerukan pasir laut ilegal yang dilakukan di Pulau Gugus Lempeng, Kelurahan Pulau Pari, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan.(ANTARA)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: