Harga BBM Turun Rp 1000/Liter, Cek Harga Baru Pertamax-Pertalite Per 5 November 2023 di SPBU

Harga BBM Turun Rp 1000/Liter, Cek Harga Baru Pertamax-Pertalite Per 5 November 2023 di SPBU

Pertamina Persero kembali menurunkan harga BBM mulai 1 Januari 2024-Pertamina-

Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga, Irto Ginting, menjelaskan harga baru per 1 November 2023 ini sudah sesuai dengan penetapan harga yang diatur dalam Kepmen ESDM No.245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62/K/12/MEM/2020  tentang formulasi harga JBU atau BBM non subsidi. 

Adapun harga BBM non subsidi bersifat fluktuatif, sehingga Pertamina melakukan evaluasi secara berkala mengikuti tren dan mekanisme pasar. Pertamina melakukan penyesuaian harga  mengikuti tren harga minyak dunia dan harga rata-rata publikasi minyak. 

“Harga BBM non subsidi Pertamina mempertimbangkan berbagai aspek diantaranya minyak mentah, publikasi MOPS dan Kurs, agar Pertamina tetap dapat menjamin penyediaan dan  penyaluran BBM hingga ke seluruh pelosok Tanah Air,” jelas Irto. 

Irto menambahkan, sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang mendapatkan penugasan pendistribusian BBM hingga ke pelosok negeri, pihaknya berkomitmen penuh untuk menyediakan dan menyalurkan BBM berdasarkan prinsip Availability, Accessibility, Affordability, Acceptability dan Sustainability.

“Pertamina Patra Niaga berkomitmen menyediakan pasokan produk BBM berkualitas diseluruh wilayah Indonesia. Tidak hanya di kota-kota besar namun ke seluruh pelosok negeri, dengan  harga yang kompetitif,” tambahnya. (*)

Daftar Harga BBM Per 05 November 2023

Prov Aceh

Pertalite Rp 10.000

Solar Rp 6.800

Pertamax Rp 13 700

Pertamax Turbo 115 500

Dexlite Rp 16.950

Pertamina Dex Rp  17.750

Free Trade Zone (FTZ) Sabang

Pertalite Rp 10.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: