BBM TURUN! Kenali Perbedaan Pertalite, Pertamax, Pertamax Turbo, Pertadex, Dexlite, Berikut Ulasannya

BBM TURUN! Kenali Perbedaan Pertalite, Pertamax, Pertamax Turbo, Pertadex, Dexlite, Berikut Ulasannya

Mobil sedang mengisi BBM di SPBU-Foto : ist-

JAKARTA, JAMBIEKSPRES.CO.ID- Mulai 1 April 2023 Pertamina Persero menurunkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM).

Ada 3 jenis BBM milik Pertamina Persero yang turun harga yakni, Dexlite, Pertamina Dex (Pertadex) dan Pertamax Turbo.

Yuk kenali jenis-jenis BBM milik Pertamina Persero mulai  Pertalite, Pertamax, Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex. Berikut ulasannya

PERTALITE

Pertalite adalah bahan bakar gasoline terlaris selain premium karena harganya yang terjangkau.

BACA JUGA:ALHAMDULILLAH! 'Pertalite' Turun 1.800, Simak Harga Baru Pertamax-Pertalite di SPBU RI 25 April 2023

Namun berbeda dengan pendahulunya (premium), Pertalite yang memiliki warna hijau terang dan jernih ini memiliki angka oktan yang lebih tinggi (RON 90) dari bahan bakar Premium (RON 88). 

Harga Terjangkau

Tidak hanya menjanjikan kualitas yang lebih baik, Pertalite juga menawarkan harga yang lebih terjangkau.

Berkualitas

Memiliki angka oktan 90 atau lebih tinggi daripada Premium, Pertalite menjanjikan kualitas yang lebih baik bagi kendaraan anda.

Jarak Tempuh Lebih Jauh

Dengan bahan yang sesuai dengan kendaraan saat ini, menghasilkan pembakaran lebih baik sehingga kendaraan mampu menempuh jarak yang lebih jauh.

PERTAMAX

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: