>

Seleksi PPPK Kemenhub 2022, Ada Peluang untuk Lulusan SMA Sederajat, Selengkapnya Cek Disini

Seleksi PPPK Kemenhub 2022, Ada Peluang untuk Lulusan SMA Sederajat, Selengkapnya Cek Disini

Ilustrasi PPPK-DOK-raselnews.com

Perlu diperhatikan, persyaratan poin 4 tersebut dikecualikan untuk lulusan pendidikan SMK Otomotif atau SMK Mesin.

Jika kamu sudah memenuhi kriteria kelayakan untuk mengikuti Seleksi PPPK Kemenhub, berikut langkah-langkah pendaftaran melalui laman SSCASN:

1. Pelamar melakukan pendaftaran secara online dan mengunggah dokumen persyaratan pada laman resmi https://sscasn.bkn.go.id. 

2. Membuat akun SSCASN dengan memasukkan data berupa NIK, nomor KK, nama lengkap, tempat lahir, tanggal lahir, nomor handphone aktif, dan email aktif.

3. Pelamar memilih satu pilihan formasi dan apabila terdapat kesalahan dalam pemilihan formasi, maka menjadi tanggung jawab pelamar.

4. Pelamar yang mendaftar lebih dari satu jabatan atau satu instansi menggunakan dua nomor identitas kependudukan yang berbeda maka dianggap gugur dan akan dikenakan sanksi.

Itulah informasi Seleksi PPPK Kemenhub bagi lulusan SMA sederajat, segera persiapkan persyaratan dari sekarang. (*)

Artikel ini sudah terbit di radartasik.com dengan judul Lulusan SMA Sederajat Bisa Daftar Seleksi PPPK Kemenhub 2022, Berikut Syarat dan Formasi yang Dibutuhkan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: