Jamaah Haji Bayar DAM
Jamaah haji dari Kloter 12 telah tiba di Mekkah beberapa hari lalu. Hanya saja seluruh jamaah haji tersebut harus membayar dam karena telah terlebih dahulu mengerjakan haji tamattu, yakni pelaksanaan haji yang didahului ibadah umroh di musim haji.
Menurut laporan Kontributor Haji Bute Ekspres (Jambi Ekspres Grup) di Mekkah, selain dikenakan dam, jamaah haji dari kabupaten Bungo yang ikut Kloter 12 juga melakukan ziarah ke beberapa tempat. Sednagkan kesehatan jamaah masih dalam kondisi fit.
(via/jenn)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: