Rahasia Vicky Dibongkar Tante Atien, Hmmmm
JAKARTA - Selebgram Tante Atien membongkar rahasia Vicky Prasetyo yang jarang diketahui publik. Dia mengatakan mantan suami Kalina Ocktaranny itu pernah diam-diam mengirim pesan kepadanya. \"Lu pernah DM gue, tahun 2020,\" ungkap Tante Atien dalam vlog miliknya di YouTube.
Vicky Prasetyo lantas membenarkan pernyatan Tante Atien. Dia mengakui pernah mengirim DM kepada Tante Atien di Instagram. \"Iya, gue memang suka sosialisasi provider,\" kelakar Vicky Prasetyo.
Vokalis Kudeta itu tidak memungkiri bahwa dirinya pernah tertarik kepada Tante Atien. Akan tetapi, Vicky Prasetyo tidak berupaya menggoda Tante Atien yang ternyata sudah bersuami. \"Ya tertarik, enggak munafik,\" tambah Vicky Prasetyo. (ded/jpnn)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: