DISWAY BARU

Fakta Mengejutkan Tentang Percintaan Gemini, Nomor Lima Paling Menyakitkan

Fakta Mengejutkan Tentang Percintaan Gemini, Nomor Lima Paling Menyakitkan

zodiak Gemini-ist-

JAMBI, JAMBIEKSPRES.CO.ID - Zodiak Gemini disandangkan kepada seseorang yang lahir antara tanggal 21 Mei hingga 20 Juni. 

Zodiak ini termasuk dalam elemen udara yang menggambarkan Gemini sebagai pribadi yang cerdas, mudah beradaptasi dan selalu penasaran dengan berbagai hal. 

Tetapi ada beberapa hal mengejutkan yang biasa terjadi dalam percintaan Gemini yang terkadang membuatnya seakan-akan salah dalam mengambil tindakan. 

BACA JUGA:Rabu! BBM Pertalite Turun Lagi, Bukan Rp 10.000/Liter, Harga Asli Pertalite Segini Pada Rabu 25 Juni 2025

Lima fakta mengejutkan tentang percintaan Zodiak Gemini antara lain. 

Zodiak Gemini sering sekali terjatuh dalam rasa suka dan cinta kepada sahabatnya sendiri dan hal ini banyak yang tidak mengetahuinya karena tertutupi dengan tembok gengsi Gemini yang sangat tinggi. 

BACA JUGA:Selat Hormuz Terancam Ditutup, BBM Se Indonesia Turun Lagi, Ini Harga Baru BBM di SPBU Selasa 24 Juni 2025

Selalu mendapatkan pasangan yang royal dan sangat mencintainya tetapi karena gengsi yang sangat besar Gemini sulit untuk mengungkapkan rasa bahagianya. 

Menurut Survei Zodiak Gemini menjadi zodiak paling jarang bertahan dengan pasangan toxic karena kebanyakan mereka sadar di awal saat pendekatan. 

BACA JUGA:Ramalan Zodiak Aries dan Taurus, Selasa 24 Juni 2025

Zodiak Gemini sangat anti dengan orang yang memiliki riwayat selingkuh, bahkan dia bisa mengetahui hal itu tanpa terlacak sedikit pun. Zodiak Gemini lebih cerdas kalau soal ini dari zodiak lainnya. 

Dalam masa percintaannya, Gemini pasti pernah memiliki satu momen mencintai temannya sendiri bahkan menyimpan perasaan itu bertahun tahun walaupun temannya terkadang memilih untuk menerima orang lain. (*)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: