Bersiap Terapkan Pengelolaan Sampah Tertutup

Senin 19-01-2026,10:35 WIB
Reporter : M Hafizh Alatas
Editor : Misriyanti

“Kita sering berdiskusi terkait pengelolaan sampah dan peningkatan PAD. Kota Jambi belajar ke Pekanbaru, dan ke depan Pekanbaru juga akan belajar ke Kota Jambi,” ujar Agung.

Menurutnya, persoalan sampah merupakan tantangan yang hampir dihadapi seluruh kota di Indonesia. Karena itu, kolaborasi dan saling berbagi praktik terbaik menjadi kunci dalam mewujudkan kota yang bersih dan tertata.

“Kita berharap ke depan bisa bersama-sama menciptakan lingkungan perkotaan yang bersih, sehat, dan nyaman bagi masyarakat,” tutupnya. (hfz)

 

Kategori :