"Hiswana Migas ingin menjaga tingkat inflasi di Provinsi Jambi terhadap ketersediaan pasokan BBM dan elpiji. Kami juga siap siaga menyediakan ketersediaan stok menyambut Natal dan Tahun Baru, sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman bahwa kebutuhan dasar mereka terpenuhi," ujar Indah Usman.(fth)