Nataru 2024, Jalan Tol Tebing Tinggi-Sinaksak Dioperasikan Gratis, Tebing Tinggi-Pematang Siantar 30 Menit

Minggu 24-12-2023,07:20 WIB
Reporter : Setya Novanto
Editor : Setya Novanto

“Kami menghaturkan banyak terima kasih kepada Stakeholder terkait untuk koordinasi dan kerja samanya. Dengan dibuka secara fungsional ini sebagai wujud pelayanan kami kepada masyarakat Sumatera Utara agar dapat berkumpul dan merayakan hangatnya Natal bersama keluarga lebih cepat”, pungkas Dindin Solakhuddin. (*)

Kategori :