Pebalap tim VR46 Marco Bezzecchi berhak mengunci gelar rookie terbaik tahun ini setelah finis P4, sedangkan polesitter Jorge Martin harus puas finis P7 di belakang adik tiri Valentino Rossi, Luca Marini (VR46).
Pertarungan untuk gelar juara dunia akan dilanjutkan di Sirkuit Sepang, Malaysia pada pekan depan sebelum seri penutup di Valencia, Spanyol pada 6 November. (fin)