Jika ingin menikmati daging sapi atau kambing tanpa harus khawatir kolesterol tinggi, jangan khawatir.
Ada beberapa minuman berbahan herbal yang dapat membantu menurunkan kolesterol. 1. Teh Hijau Teh hijau mengandung catechin, polifenol yang dapat membantu melindungi jantung dan menurunkan kolesterol. 2. Jus Apel Jus apel mengandung serat dan polifenol. Ini, bisa membantu menurunkan kolesterol dan dapat membantu menurunkan penyumbatan pembuluh darah. Jus apel tidak menurunkan kolesterol secara instan. Jus apel bisa menjadi minuman pendamping obat yang dikonsumsi. 3. Susu Kedelai Dengan mengonsumsi susu kedelai secara rutin, kadar kolesterol jahat bisa turun. 4. Jus Delima Delima memiliki kandungan polifenol yang tinggi dibanding dengan apel dan teh hijau. Delima sangat bagus untuk menjaga kesehatan jantung dan menurunkan kadar kolesterol jahat. 5. Jeruk Jeruk mengandung vitamin C, karotenoid, dan flavonoid. Mengonsumsi jus jeruk secara rutin dapat membantu menurunkan kolesterol jahat dalam tubuh. 6. Jus Alpukat Alpukat mengandung lemak sehat. Namun harus hati-hati. Tidak boleh mengkonsumsi berlebihan. Karena Alpukat memiliki kalori yang cukup tinggi. Mengonsumsi alpukat sebaiknya tidak menambahkan gula atau susu kental manis supaya manfaatnya lebih besar. 7. Kunyit Asam Minuman kunyit asam ini berkhasiat dan dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh. Ketujuh minuman tersebut merupakan bahan herbal dan alami. Namun efeknya tidak bisa dirasakan secara instan. Yang terpenting jaga pola makan dan diimbangi juga dengan mengubah gaya hidup sehat. (fin)Makan Daging Takut Kolesterol Tinggi? Jangan Khawatir, Konsumsi 7 Minuman Ini
Jumat 16-09-2022,07:00 WIB
Editor : donapiscesika
Tags : #kolesterol
#daging
Kategori :
Terkait
Kamis 26-09-2024,06:29 WIB
Jadikan Desa Sentra Penghasil Daging di Tanjabbar, SKK Migas PetroChina Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing
Rabu 07-08-2024,22:25 WIB
Dengan Berat Hati Harus Dikatakan Inilah 12 Makanan Pemicu Kolesterol
Minggu 16-06-2024,17:10 WIB
Cara Menyimpan Daging Mentah Agar Tahan Berbulan-bulan di Kulkas
Selasa 23-01-2024,09:50 WIB
Cara Mengolah Daun Seledri untuk Menangkis Kolesterol
Rabu 10-01-2024,10:24 WIB
Jangan Sampai Stroke Terapkan 7 Cara Sederhana Ini untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi
Terpopuler
Minggu 01-12-2024,20:15 WIB
Pompa Intake PDAM Tirta Muaro Jambi Tenggelam
Minggu 01-12-2024,20:22 WIB
Kebakaran di Kota Sungai Penuh, 13 Rumah Bedeng Habis
Minggu 01-12-2024,20:27 WIB
600 Personel Gabungan Amankan Pleno KPU Bungo
Minggu 01-12-2024,15:51 WIB
Empat Tersangka Pengerusakan TPS di Kota Sungai Penuh Ditangkap
Minggu 01-12-2024,15:44 WIB
Hasil Pleno PPK, Suara Jumiwan - Maidani Menang di Pilbup Bungo
Terkini
Senin 02-12-2024,14:42 WIB
DPRD Jambi Tetapkan 9 Propemperda Tahun 2025
Senin 02-12-2024,14:28 WIB
Komisi IV Minta Kepsek Selesaikan Masalah Siswa SMKN 3 dan SMAN 6 Kota Jambi
Senin 02-12-2024,13:39 WIB
Pleno PPK Rampung, Syukur-Khafid Ungguli Nalim-Nilwan 3.808 Suara
Senin 02-12-2024,13:39 WIB
Detik-detik Ular Kobra Masuk ke Dalam Celana Ketua PPK Muaro Jambi Saat Rapat Pleno Rekapitulasi
Senin 02-12-2024,13:35 WIB