JAMBI, JAMBIEKSPRES.CO.ID- Dua lembaga pendidikan mendapat bantuan dari PTPN VI. Bantuan diserahkan langsung Manager Ophir kebun PTPN VI di Pasaman Barat, Sumbar.
Dua lembaga pendidikan yang dibantu itu, Pondok Pesantren (Ponpes) Al Hikmah Sumbari dan Madrasah Tsanawiyah (MTs) Muhammadiyah. Keduanya berada di kabupaten Pasaman Barat, Sumbar, Minggu ( 4/9/22). ""Dua sekolah ini kami bantu . Sesuai dengan kebutuhan. Ini komitmen kami peduli pendidikan,"" kata Manager Ophir, Luqman Arif, Menurut luqman, ponpes Al Hikmah dibantu dalam bentuk bahan bangunan berupa semen senilai Rp 5 juta, sesuai kondisi ponpes yang tengah membangun ruang kelas. Sedangkan MTs Muhammadiyah, tambah Luqman, dibantu dalam bentuk laptop untuk kebutuhan laboratorium informasi teknologi se nilai Rp 8 juta. "Jadi begini, mereka kirim proposal. Kami pelajari dan lihat kebutuhannya, apabila sudah memenuhi persyaratan kami bantu. Jadi bantuan sangat terasa dan tepat sasaran," katan ya. Dijelaskan, pendidikan ilmu pengetahuan sangat mutlak bagi generasi penerus, tentu harus didukung semua pihak. "Kita semua harus dukung bantu pendidikan generasi penerus," tutup luqman. Ponpes Al Hikmah Sumbari berada di desa Kinasi Pasaman Barat dan MTs Muhammadiyah berada desa Simpang Tigo Kotobaru kecamatan Luhak Nan Duo, Pasaman Barat.(*)Peduli Pendidikan, PTPN VI Bantu Ponpes dan MTs
Minggu 04-09-2022,07:58 WIB
Editor : Setya Novanto
Kategori :
Terkait
Senin 20-11-2023,12:04 WIB
PTPN 6 dan SPBUN Sepakat Sejahterakan Karyawan
Rabu 08-11-2023,11:26 WIB
Lagi, PTPN 6 Remajakan 226 Hektar Sawit Rakyat
Sabtu 21-10-2023,08:18 WIB
Kinerja Terbaik Kebun dan PKS PTPN VI
Rabu 18-10-2023,13:08 WIB
Kemampuan Wirausaha Mahasiswa di Uji PTPN VI
Selasa 17-10-2023,19:20 WIB
PTPN VI Dukung Konservasi UIN STS Jambi
Terpopuler
Kamis 29-01-2026,20:38 WIB
Sum Indra Tolak Mentah-mentah Usulan Jalan Khusus Batubara PT SAS Pindah ke Sumsel
Jumat 30-01-2026,06:52 WIB
Apakah Izin PT SAS Sudah Sesuai? Ini Jawaban DLH dan PTSP di Depan DPD RI
Kamis 29-01-2026,20:25 WIB
Komisi V DPR RI Didampingi Walikota Tinjau Pembangunan Sekolah Rakyat
Jumat 30-01-2026,09:53 WIB
Update Harga Emas di Pegadaian Jumat 30 Januari 2026, Hari Ini Melonjak Tembus Rp3,275 juta/gr
Jumat 30-01-2026,06:10 WIB
Pemkot Sungai Penuh Segera Kukuhkan OPD Hasil Perampingan, ASN Mulai Berkemas
Terkini
Jumat 30-01-2026,19:05 WIB
Sikapi Dugaan Siswa Keracunan MBG di Muaro Jambi, Gubernur Al Haris : Proses Investigasi Berjalan
Jumat 30-01-2026,18:35 WIB
Puluhan Siswa Diduga Keracunan MBG, Ini Keterangan Kepala SPPG Sengeti
Jumat 30-01-2026,18:32 WIB
Heboh Penutupan Jalan di Bungo, Pemilik Tanah Sebut Pembangunan Tanpa Izin Darinya
Jumat 30-01-2026,18:25 WIB
Puluhan Siswa Dilarikan ke RS, Bupati BBS Pastikan Korban Keracunan MBG Dirawat Gratis
Jumat 30-01-2026,17:27 WIB