>

Gempa Myanmar-Thailand Tewaskan 26 Orang dan 43 Lainnya Terluka

Gempa Myanmar-Thailand Tewaskan 26 Orang dan 43 Lainnya Terluka

Ilustrasi - Lokasi gempa bumi Myanmar. ANTARA/Anadolu/py/pri.--

BACA JUGA:Dukung Kelancaran Mudik Lebaran 2025, BRI Bangun Posko Mudik BUMN di Bandara dan Rest Area Jalan Tol

Gempa yang terjadi pada kedalaman 10 kilometer ini juga mengganggu komunikasi seluler di wilayah terdampak.

Foto-foto yang dibagikan media lokal menunjukkan bangunan dan jalan mengalami kerusakan akibat guncangan dahsyat tersebut. Getaran gempa juga terasa hingga ke negara-negara tetangga.(ant) 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: