PTP Nonpetikemas Cabang Jambi Tingkatkan Layanan Melalui Pipanisasi

PTP Nonpetikemas Cabang Jambi tingkatkan layanan operasi melalui pipanisasi, Kamis (13/3/2025). -Foto : ANTARA/HO-Pelindo Jambi-
Dengan pola operasi pipanisasi langsung ke tangki, proses kegiatan bongkar muat menjadi lebih mudah dan cepat. Dari seluruh total area Pelabuhan Kawasan Muara Sabak 189 hektare, sekitar 10 hektare digunakan untuk pelayanan kegiatan ini.
“Sejak Januari 2025, total throughput dari kegiatan ini telah mencapai 5.870 ton, dengan rata-rata per bulan sekitar 1.468 ton," kata Romi.
PTP Nonpetikemas berkomitmen untuk meningkatkan produktivitas bongkar muat melalui berbagai inovasi yang berkelanjutan.(ANTARA)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: