Dramatis! Kalahkan Filipina 3-1, Thailand Tantang Vietnam di Final Piala AFF 2024
Dramatis! Kalahkan Filipina 3-1, Thailand Tantang Vietnam di Final Piala AFF 2024-IG aff_aseanfootball-
Kristensen hampir membawa Filipina menyamakan skor pada menit ke-110. Sayang tandukannya di kotak penalti masih melebar.
Agregat imbang bertahan hingga waktu normal habis dan pemenang harus dicari lewat perpanjangan waktu 2x15 menit.
Thailand sukses mencetak gol ketiga pada menit ke-116 berkat pemain pengganti Suphanat Mueanta. Umpan silang Worachit Kanitsribumphen dari tepi kotak penalti mengarah ke sisi kanan pertahanan yang berhasil disundul Mueanta ke pojok gawang. Skor menjadi 3-1 untuk Thailand.
Sampai laga berakhir, skor bertahan dan Thailand melaju ke final dengan keunggulan agregat 4-3. Vietnam bakal jadi lawan Thailand di partai final yang dijadwalkan berlangsung pada 2 dan 5 Januari 2025.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: