Viral! Siswi SMP di Kota Jambi jadi Korban Perundungan, Disundut Rokok hingga Disiram Minuman

Viral! Siswi SMP di Kota Jambi jadi Korban Perundungan, Disundut Rokok hingga Disiram Minuman-Tangkap layar-
Eko memastikan akan melakukan penyelidikan kasus dugaan perundungan itu. Pihaknya akan segera memeriksa saksi dan korban.
"Besok Jumat (20/9) kami akan lakukan pemeriksaan pelapor dan korban," ujarnya. (raf)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: