>

Gubernur Al Haris Terima Penghargaan Paritrana Award 2024

Gubernur Al Haris Terima Penghargaan Paritrana Award 2024

Gubernur Al Haris Terima Penghargaan Paritrana Award 2024--

Sementara itu, Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Jambi, Seto Tjahjono mengapresiasi pencapaian perlindungan tenaga kerja di Provinsi Jambi. Hingga saat ini, sebanyak lebih dari 568.373 tenaga kerja di Provinsi Jambi telah terlindungi, yang mencakup 43,31% dari total tenaga kerja. "Komitmen BPJS Ketenagakerjaan untuk terus melayani seluruh peserta dengan sinergi dan kolaborasi bersama seluruh pemangku kepentingan, termasuk Pemerintah Daerah, Asosiasi Pekerja, Serikat Pekerja, Serikat Buruh, Kementerian/Lembaga, Perusahaan, dan Media. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan jumlah pekerja yang terlindungi jaminan sosial ketenagakerjaan," sebutnya.  

 

Dengan adanya penghargaan ini Paritrana Award 2024 diharapkan semakin banyak pekerja di Provinsi Jambi yang mendapatkan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan, sehingga kesejahteraan mereka dapat lebih terjamin. Saat ini untuk pekerja penerima upah atau formal itu sudah 52 persen yang terlindungi. "Pekerja di sektor informal nanti akan kita dorong  agar dapat terus meningkat dan menjadi bagian dari komitmen Pemerintah,” imbuhnya. (*/kar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: