>

Sembilan Strategi Manajemen Krisis bagi Institusi

Sembilan Strategi Manajemen Krisis bagi Institusi

Mochammad Farisi, LL.M Kepala Humas Universitas Jambi --

 

5. Menyiapkan Respon Terbaru 

Bila krisis berlangsung lama, maka humas menyiapkan update penanganan kasus, dengan tujuan agar masyarakat mendapatkan informasi yang benar dan relevan serta menjaga komunikasi yang jelas dan terbuka. Proses ini meliputi memantau situasi terkini, menyusun pesan yang sesuai, dan memilih cara yang tepat untuk menyampaikan informasi terbaru kepada publik.

 

6. Memastikan Pemahaman Pimpinan

Proses ini penting untuk memastikan bahwa pimpinan unit tidak hanya menerima informasi tetapi juga memahami detail latar belakang dan implikasi dari krisis yang sedang terjadi. Dengan memiliki pemahaman yang tepat, pimpinan unit dapat menjelaskan kepada publik baik secara formal ataupun informal langkah-langkah yang sudah dan akan dilakukan oleh institusi.

 

Pimpinan Unit Kerja ini merujuk pada top manager, middle menager, sampai low manager, bila diperguruan tinggi mulai dari rektor sampai ke ketua prodi. 

 

7. Memanfaatkan Semua Kanal Media yang Dimiliki Institusi

Menggunakan berbagai saluran komunikasi yang dimiliki oleh institusi untuk menyebarluaskan siaran pers. Seperti website, media sosial, dan media partner eksternal, serta memastikan bahwa press release dapat mencapai audiens yang luas dan memastikan bahwa informasi penting dapat diterima dan diperhatikan oleh publik dengan efektif.

 

8. Menyiapkan Klarifikasi

Jika ada kabar yang tidak benar, maka segera luruskan. Klarifikasi ini bertujuan untuk mengatasi kebingungan dengan memberikan detail tambahan yang diperlukan agar situasi menjadi lebih jelas. Dengan menyiapkan klarifikasi, institusi atau individu dapat mencegah potensi misinterpretasi dan memastikan bahwa semua pihak memiliki pemahaman yang akurat tentang isu yang dibahas. Proses ini penting untuk menjaga komunikasi yang efektif dan menghindari penyebaran informasi yang tidak tepat.

9. Memastikan Pemahaman Semua Pegawai & Berperan Sebagai Influence.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: