>

Dihadapan Jaksa Agung dan Menteri ATR/BPN, Gubernur Al Haris Ajak Semua Bersatu Membangun Jambi

Dihadapan Jaksa Agung dan Menteri ATR/BPN,  Gubernur Al Haris Ajak Semua Bersatu Membangun Jambi

Dihadapan Jaksa Agung dan Menteri ATR/BPN, Gubernur Al Haris Ajak Semua Bersatu Membangun Jambi--

Pada kesempatan ini, Gubernur Al Haris menerima penghargaan dari Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI. Penghargaan dari Baznas RI kepada Gubernur Al Haris ini adalah sebuah penghargaan sebagai Gubernur yang peduli kemanusiaan, diserahkan langsung Ketua Baznas RI Noor Achmad pada Rapat Paripurna DPRD dalam rangka memperingati hari jadi Provinsi Jambi ke-67. Selain itu, Gubernur Jambi Al Haris juga menyerahkan bantuan kemanusiaan untuk Pelestina sebesar Rp 3.647.014.808 kepada Ketua Baznas RI Noor Achmad.

Turut hadir pada kesempatan ini Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala BPN RI, Marsekal TNI (Purn) Dr. (H.C.). Hadi Tjahjanto, S.IP dan Istri, Jaksa Agung RI, Datuk Sri Paduko Agung Mustiko Alam, Prof. Dr. ST. Burhanuddin, S.H., M.H dan Istri, Menteri Dalam Negeri RI yang diwakili Kepala BSKDN Kemendagri Dr. Yusharto Huntoyo, Anggota DPR dan DPD RI Daerah Pemilihan Provinsi Jambi, Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung Dr. Febrie Adriansyah SH.M.H, Ketua BAZNAS RI, Bapak Prof. Dr. K.H. Noor Achmad, MA. beserta jajaran, Rektor IPDN, Dr. Drs. Hadi Prabowo. M.M. Irjen TNI Angkatan Darat, Hulubalang Jayo Dilago, Letjen TNI H. Hilman Hadi, S.IP., M.B.A., M.Han, Danpussenkav TNI Angkatan Darat, Hulubalang Pati Negeri, Mayjen Muhammad Zamroni, S.IP, Perwira Sahli Tingkat III Kasad Bidang Jahpers, Hulubalang Batuah Negeri Mayjen TNI Zulkifli, S.I.P., M.M, Perwira Sahli Kasad Tk. III Bidang Komsos, Hulubalang Suko Negeri, Mayjen TNI Supriono, Sekretaris Jaksa Agung Muda Intelijen Kejaksaan Agung, Sarjono Turin, S.H., M.H, Depati Panglimo Cendikio Negoro, Bapak Laksamana Madya (Purn). Dr. H. Nazali Lempo, S.H., M.H., M.Tr.Opsla., CHRMP, Mantan Oditur Militer TNI, Para Anggota DPRD Provinsi Jambi, Kapolda Bengkulu, Dubalang Setio Rajo, Bapak Irjen Pol Drs. Armed Wijaya, M.H., Anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Provinsi Jambi, Ketua Pengadilan Tinggi Jambi, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Jambi dan Kepala BIN Daerah Provinsi Jambi, Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Periode Sebelumnya beserta Istri, atau Keluarga yang mewakili, Bupati dan Wali Kota se-Provinsi Jambi, Para Rektor dan Pimpinan Perguruan Tinggi Se-Provinsi Jambi, Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Jambi, Sekretaris Daerah, Para Staf Ahli, Asisten, Kepala Badan, Dinas, Biro, dan Seluruh Jajaran Pemerintahan Provinsi Jambi serta para tamu undangan lainnya. (aan)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: