>

Masalah Aset Belum Kelar

Masalah Aset Belum Kelar

Sementara itu, Ketua DPRD Kerinci, Liberty, juga mengatakan hal yang sama. “Iya perlu duduk bersama antara Pemkot dan Pemkab. Pada dasarnya masalah ini tidak terlalu rumit, namun pemahaman terhadap UU tersebut saja yang salah,” katanya.

Informasi yang didapat harian ini dari Setda Kerinci, rencana yudicial review oleh Pemkab Kerinci ini, Bupati Kerinci telah mendapat teguran dari Gubernur Jambi, agar tidak dilaksanakan. Hanya saja hingga saat ini belum ada konfirmasi secara resmi dari Pemkab Kerinci terkait teguran tersebut.

“Iya, pak Bupati ditelepon oleh Gubernur, meminta agar Yudicial Review ini tidak dilakukan, cukup diselesaikan didaerah saja,” ujar salah satu pejabat di Setda Kerinci kemarin.

(hdi)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: