>

DISWAY: Sarang Porang

DISWAY: Sarang Porang

Diperlukan ilmu dan teknologi cukup tinggi di proses pemurnian tepung porang itu.

Konsolidasi keempat adalah membentuk pasar dalam negeri. Sekarang ini kita masih impor tepung porang 2.000 ton/tahun. Chips porang itu kita ekspor. Lalu kita impor tepungnya. \"Gile!\" kata Ida Royani.

Berarti kita harus tahu pabrik makanan apa saja yang selama ini menggunakan tepung porang. Garuda Food pastilah salah satu yang terbesar.

Konsolidasi kelima agak sulit: tapi bisa. Ini menyangkut orang berduit yang takut makan karbohidrat. Mereka harus beralih ke

beras shirataki. Itulah beras tanpa karbohidrat yang terbuat dari tepung porang.

Selebihnya hanya satu lagi: sabar. Kalau masih punya. (Dahlan Iskan)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: