Bank Jambi Miliki Gedung Baru 12 Lantai

Bank Jambi Miliki Gedung Baru 12 Lantai


“Mahligai berarti ruang tempat kediaman raja atau putri-putri raja. Ini juga didasari sejarah jambi sebagai salah satu pusat kerajaan dan pusat Pendidikan pada masa dahulu,” tandasnya.
Dalam peresmian Mahligai 9 ini dihadiri anggota DPR RI Dapil Jambi, Ketua DPRD Provinsi Jambi, Kajati Provinsi Jambi, Wakapolda Jambi, perwakilan Danrem 042/GAPU, Wagub Jambi, Sekda Provinsi Jambi, Bupati/Walikota , BPKP Provinsi Jambi, PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk, PT Perentjana Djaja, Komisaris Utama, Direktur Utama Mitra Kerja Bank Jambi, Komisaris dan Direktur Utama BPD Seluruh Indonesia, Panitia Pembangunan Gedung, Panitia Peresmian, nasabah Inti Bank Jambi dan undangan lainnya. (yos)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: