PTPN IV Regional 4 Jambi-Sumbar Bantu 106 Anak Stunting

Rabu 16-04-2025,05:05 WIB
Reporter : Setya Novanto
Editor : Setya Novanto

“Stunting bukan hanya persoalan angka. Ini adalah tentang masa depan anak-anak kita. Dan masa depan itu dimulai dari piring makan mereka hari ini. Kita semua ikut bertanggungjawab akan kebutuhan gizi anak generasi penerus dengan kecerdasan serta kesehatan prima ,” ujar Hariman Siregar. (*)

Kategori :