Terus Menginspirasi, Founder BKDZN Berbagi Dari Jambi

Kamis 20-07-2023,18:23 WIB
Editor : Setya Novanto

"Tugas kita adalah berjuang, kita harus berjuang dengan maksimal, hasilnya kita serahkan kepada Tuhan yang Maha Kuasa," kata pria yang menyandang gelar sebagai Gubernur BKDZN Sumatera Utara ini. 

Dalam Talk Show ini, juga dinobatkan Gubernur BKDZN Wilayah Jambi, yaitu Yudhistira Adipinto yang saat ini bertugas sebagai Sekretaris PA Muara Bulian kelas I B. 

Di penghujung acara, Presiden BKDZN, Arief Hidayat, memberikan cindera mata kepada Nara sumber Juwanda, berupa buku-buku karyanya bersama tim dengan harapan dapat menjadi inspirasi masyarakat Provinsi Jambi. 

Talk Show ini juga dimeriahkan dengan penampilan Jamband yang merupakan grup musik rekan-rekan BKDZN di wilayah Jambi. (aiz)

Kategori :