Kisah-Kisah Menarik di Balik Layar Film Sepatu Dahlan (2)

Jumat 11-04-2014,00:00 WIB

 \"Tapi apa Yuh?\"

 \"Hehehe... tapi mukanya berminyak,\" ujar Gayuh yang langsung mengundang tawa.

 \"Gayuh itu ya begini. Kalau sudah ngomong, memang lucu. Belum lagi kalau sudah menasihati orang, wah seperti kakek-kakek. Mereka inilah yang selalu menghibur,\" ungkap Handa.

 Bukan hanya Handa yang mempunyai cerita seru. Produser Eksekutif Thamrin Anwar juga memiliki kisah apik. Belum pernah sekali pun bertemu Dahlan, dia sudah rela mengucurkan miliaran rupiah untuk produksi. Untung atau rugi tidak jadi masalah. Yang penting bagi dia, masa kecil idolanya tersebut bisa menginspirasi keluarga Indonesia. Baca selengkapnya besok.

(bersambung/c5/ayi)

Tags :
Kategori :

Terkait