DISWAY BARU

Libur Tahun Baru Islam, Tol Trans Jawa, Trans Sumatera dan Jabotabek Dapat Diskon 20 Persen, Ini Daftarnya

Libur Tahun Baru Islam, Tol Trans Jawa, Trans Sumatera dan Jabotabek Dapat Diskon 20 Persen, Ini Daftarnya

Jalan Tol Trans Jawa --

JAKARTA, JAMBIEKSPRES.CO.ID- Kabar gembira bagi masyarakat yang bepergian menggunakan kendaraan pribadi pada momen tahun Baru Islam

Direktur Utama PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Rivan Achmad Purwantono menyampaikan pemberlakuan kembali diskon tarif tol 20 persen di 12 Ruas Tol Strategis Jasa Marga.

Diskon tarif tol pada periode libur Tahun Baru Islam 1447H selama tiga hari (27-29 Juni 2025).

BACA JUGA:Jumat Berkah! Harga BBM di SPBU Se Indonesia Turun, Ini Harga Baru Pertamax-Pertalite Berlaku 27 Juni 2025

"Diskon tarif tol 20 persen pada periode libur Tahun Baru Islam 1447H dimulai dari tanggal 27 Juni 2025 pukul 00.00 WIB sampai dengan 29 Juni 2025 pukul 24.00 WIB," ujar Rivan di Jakarta, Jumat dikutip dari Antara.

BACA JUGA:Jumat Berkah! BBM di Pekanbaru Turun Rp910/Liter, Ini Harga Baru Pertamax-Pertalite Berlaku Jumat 27 Juni 2025

Jasa Marga mengharapkan dengan adanya program diskon tarif tol ini dapat menurunkan beban perjalanan masyarakat pada periode libur panjang Tahun Baru Islam 1447H dan mendorong pertumbuhan ekonomi kuartal II Tahun 2025.

Adapun 12 Ruas Tol Jasa Marga Group tersebut adalah sebagai berikut:

Diskon Tarif Tol di Jabotabek

* Jalan Tol Lingkar Dalam Kota Jakarta

* Jalan Tol Jagorawi

BACA JUGA:Jelang Akhir Juni, Harga BBM di Kota Palembang Turun Rp880/Liter, Ini Harga Baru BBM Jumat 27 Juni 2025

Diskon Tarif Tol di Trans Jawa

* Jalan Tol Jakarta-Cikampek,

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: