Pendampingan Kader Posyadu Saat Hari Posyandu untuk Deteksi Dini Stunting
Pendampingan kader di Posyandu Mawar Merah--
JAMBI, JAMBIEKSPRES.CO.ID - Tim Pengabdian kepada masyarakat melakukan pendampingan langsung kepada kader di Posyandu Melati pada tanggal 12 September 2024, Posyandu Plamboyan dan Komboja tangal 13 September 2024 dan Posyandu Mawar Merah tanggal 14 September 2024.
Kegiatan yang dilakukan mendampinggi untuk melakukan pengukuran beran badan bayi dan balita, pengukuran tinggi badan, pengukuran LILA dan lingkar kepala bayi dan anak balita. Kegiatan tersebut merupakan kegiatan untuk mendeteksi dini kondisi bayi dan balita.
Untuk mempermudah kadar menilai hasil pengukuran terhadap status anak, maka tim mengajarkan pengunaan “aplikasi pgsbalita” Pada saat pendampingan, alat-alat hibah di berikan langsung kepada kader posyandu. Kegiatan PKM ini didanai oleh Kemendikbudristek.
\
Pendampingan kader di Posyandu Flamboyan--
“Tim PkM juga memberikan materi cara kerja kader saat hari posyandu, pada meja 1 pendaftaran, meja 2 Pengukuran tinggi badan dan berat badan (Mengidentifikasi anak yang berisiko stunting). 3. Pencatatan. 4 Memberikan penyuluhan.
Pendampingan kader di Posyandu Melati--
Untuk peran yang informasi dan edukasi, kolaborasi dan pendampingan belum dilakukan dengan baik,” tandas Ns. Susi Widiawati, M.Kep. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: