Pulau Sumatera Bakal Dimekarkan Menjadi 23 Provinsi, Berikut Nama-Namanya Dan Calon Ibukotanya
Pulau Sumatera-Istimewa-
Pemekaran Provinsi di Pulau Sumatera selanjutnya Provinsi Sumatera Timur.
Untuk wilayah Provinsi Sumatera Timur meliputi, Kabupaten Batu Bara, Kota Tanjung Balai, Kabupaten Asahan, Kabupaten Labuhanbatu Utara, Kabupaten Labuhanbatu, Kabupaten Labubanbatu Selatan.
Rencananya ibukota Provinsi Sumatera Timur di Kota Tanjung Balai.
7. Provinsi Sumatera Tenggara
Pemekaran Provinsi Sumatera Utara selanjutnya adalah Provinsi Sumatera Tenggara.
Untuk wilayah Provinsi Sumatera Tenggara meliputi, Kabupaten Tapanuli Selatan, Kota Padang Sidempuan, Kabupaten Padang Lawas, Kabupaten Padang Lawas Utara, Kabupaten Mandailing Natal.
BACA JUGA: Pulau Kalimantan Dimekarkan Bertambah 8 Provinsi Baru, Berikut Nama dan Calon Ibukotanya
Untuk Ibukota Provinsi Sumatera Tenggara rencananya di Kota Padang Sidempuan.
8. Provinsi Kepulauan Nias
Pemekaran selanjutnya daru Provinsi Sumatera Utara adalah Provinsi Kepulauan Nias.
Untuk wilayah Provinsi Kepulauan Nias terdiri dari, Kabupaten Nias Utara, Kota Gunung Sitoli, Kabupaten Nias Barat, Kabupaten Nias, Kabupaten Nias Selatan.
Untuk ibukotanya rencananya di Kota Gunung Sitoli.
9. Provinsi Riau Pesisir
Pemekaran di Pulau Sumatera dari Provinsi Riau yakni, Provinsi Riau Pesisir.
Untuk wilayah Provinsi Riau Pesisir meliputi, Kabupaten Rokan Hilir, Kota Dumai, Kabupaten Bengkalis, Kota Duri, Kabupaten Siak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: