Cuaca Panas! Jangan Khawatir, Ini Rekomendasi 3 Sunscreen yang Tepat

Cuaca Panas! Jangan Khawatir, Ini Rekomendasi 3 Sunscreen yang Tepat

Ilustrasi cuaca panas--

JAMBI, JAMBIEKSPRES.CO.ID- Masih kebingungan gara-gara cuaca panas, jangan khawatir, ini ada 3 sunscreen untuk mengatasinya.

Sunscreen atau tabir surya merupakan salah satu produk perawatan kulit yang berfungsi  melindungi kulit dari pengaruh sinar UV  matahari.

Sebaiknya gunakan tabir surya sebelum keluar rumah, apalagi saat cuaca  sangat panas.

Tak hanya membantu mencegah kulit wajah menjadi gelap atau terbakar sinar matahari, tapi juga memiliki efek memperlambat proses penuaan.

Untuk diketahui,  saat ini berdasarkan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geaofisika (BMKG) cuaca di Provinsi Jambi khususnya mencapai 24-34°C termasuk dalam angka yang cukup panas.

Berikut 3 Rekomendasi sunscreen yang cocok untuk mengatasi cuaca panas :

1. Azarine Hydrasoothe Sunscreen GEL SPF45 PA++++


sunscreen azarine--

Sunscreen berbentuk gel membantu melembabkan, menenangkan kulit dan melindungi kulit dari efek berbahaya sinar matahari. Diperkaya dengan ekstrak wajah alami  seperti royal jelly, aloe vera, green tea dan resveratrol.

Tekstur gel ini segar dan ringan sehingga mudah diserap kulit dan tidak meninggalkan bekas putih di kulit. Cocok untuk kulit normal, berminyak, kulit kombinasi dan berjerawat.

2. Emina Sun Battle SPF 30 PA+++


Emina Sun Battle SPF 30 PA+++--

Tabir surya dengan tekstur ringan dan lembut hingga tidak membuat kulit wajah berminyak atau lengket.

Diperkaya dengan  ekstrak lidah buaya, kulit wajah Anda akan terasa segar dan nyaman meski seharian berada di bawah terik matahari atau terkena AC.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: