>

MAKIN CEPAT! Tiang Pancang SS Kraksaan Dipasang, Inilah Update Terbaru Tol Probowangi

MAKIN CEPAT! Tiang Pancang SS Kraksaan Dipasang, Inilah Update Terbaru Tol Probowangi

OOPara pekerja sedang memasang tiang pancang di SS Kraksaan jalan tol Probowangi-Screenshoot Youtube Teknisi Nomer21-

Seksi 5: Situbondo-Asembagus (16,76 Km)

Seksi 6: Asembagus-Bajulmati (37,45 Km)

Seksi 7: Bajulmati-Ketapang (29,21 Km)

Pada tahap awal proyek jalan tol Probolinggo-Besuki direncanakan akan mencakup tiga simpang susun, yakni SS Kraksaan, SS Paiton, dan SS Besuki.

Proses pembangunan segmen jalan tol yang menjadi bagian dari proyek strategis nasional tersebut diharapkan akan rampung menjelang akhir tahun 2024 atau pada awal 2025. (*)

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: