Densus 88 AT Sambangi Rumah Terduga Teroris di Muaro Jambi

--
"MR(35) sudah tinggal disini selama 8 tahun, kebetulan rumah yang dia tempatin adalah rumah orang tuanya dulu yang sudah meninggal",pungkasnya.
"Dari dalam rumah tadi Polisi mengamankan tas rancel,busur panah dan buku-buku", tutup dadang.
Sampai saat ini belum ada informasi dari pihak Kepolisian terkait hal ini.(raf)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: