Sempat Tertinggal, Barcelona Hajar Slavia Praha 4-2

Kamis 22-01-2026,06:31 WIB
Reporter : Tim
Editor : Setya Novanto

Di sisi lain, laju Slavia Praha di Liga Champions terhenti setelah tak beranjak dari posisi 34 dengan tiga poin. Torehan poin mereka sudah tak sanggup untuk masuk ke zona play-off menuju babak 16 besar setelah terpaut lima poin dengan satu pertandingan tersisa.

Barca akan menjamu Copenhagen, sementara Slavia Praha akan menghadapi Pafos pada pertandingan terakhir babak liga di Liga Champions yang akan digelar secara serentak pada pekan depan, Kamis (29/1) pukul 03.00 WIB. (*)

Berikut hasil pertandingan laga ketujuh Liga Champions 2025/2026:

Kairat 1-4 Club Brugge

Bodo/Glimt 3-1 Man City

Villarreal 1-2 Ajax Amsterdam

Copenhagen 1-1 Napoli

Olympiacos 2-0 Leverkusen

Tottenham 2-0 Borussia Dortmund

Sporting 2-1 Paris Saint-Germain

Inter 1-3 Arsenal

Real Madrid 6-1 AS Monaco

Qarabag 3-2 Frankfurt

Galatasaray 1-1 Atletico Madrid

Slavia Praha 2-4 Barcelona

Marseille 0-3 Liverpool

Kategori :