Botafogo berupaya menyamakan kedudukan dan sempat menciptakan peluang daro Vitinho yang tendangannya melebar tipis ke sisi kanan gawang Palmeiras.
Palmeiras harus bermain dengan 10 orang sejak menit ke-116 setelah bek Gustavo Gomez mendapatkan kartu kuning kedua. (*)