Kamis Ini Rupiah Berpeluang Melemah ke Arah Rp15.450 per Dolar AS

Kamis 19-09-2024,10:15 WIB
Reporter : Tim
Editor : Dona Piscesika

 

Dari dalam negeri, Bank Indonesia (BI) menurunkan suku bunga acuan atau BI-Rate sebesar 25 bps menjadi 6 persen.

 

Suku bunga deposit facility dan suku bunga lending facility juga turun 25 bps menjadi masing-masing 5,25 persen dan 6,75 persen. (*)

Kategori :