"Asal seluruh kekuatan Dilla Hich yang besar itu efektif bergabung dengan kekuatan Romi yang selama ini juga mendominasi di semua lini," imbuhnya.
Nasroel menyebut bahwa soliditas kades, camat dan para tokoh pendukung Romi dan Dilla menjadi faktor yang sangat menentukan. Apalagi jika partai pengusung Romi di pilgub Jambi bisa simetris dengan parpol pengusung Dilla Hich di Pilkada Tanjabtim.(lan)