JAKARTA, JAMBIEKSPRES.CO.ID - Paranormal Rara Istiati Wulandari meyakini bahwa putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akan segera ditemukan.
Hanya saja, Rara meramal Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril akan ditemukan dalam kondisi sudah tidak bernyawa. "Apakah Mas Eril nanti ditemukan? Jawabannya iya, akan ditemukan," kata Rara, dikutip dari akun Instagram pribadinya (@rara_cahayatarotindigo). Rara sampai tak kuasa menahan tangis saat melihat ramalannya bahwa Eril diketahuinya sudah meninggal. "Sudah meninggal, kembali ke alam semesta," ujar Rara sambil terisak tangis. Kemudian Rara memberikan update terbaru dari ramalan yang ia buat hari ini, Sabtu 28 Mei 2022. Rara mengaku bahwa ada ramalannya yang meleset. Ia sempat menyebut bahwa jasad Eril akan ditemukan 8 jam setelahnya. Akan tetapi sampai dengan saat ini jasad Eril masih juga belum ditemukan Tim SAR dan pihak kepolisian Swiss. "Kemarin aku berharap ramalan aku meleset ternyata beneran ada yg meleset," kata Rara. "Yaitu mengenai ucapan aku jasadnya akan mengambang semoga ditemukan 8jam dari aku merekam video atau jam 8," sambungnya. Rara kembali memberikan prediksi terkait jasad Eril yang ia harapa akan segera ditemukan hari ini. Menurut Rara, jasad Eril ada di sekitar arah arus sungai Aare, Bern ke arah selatan ke kanan. Nantinya jasad Eril disebut akan ditemukan di antara beberapa pohon yang patah di sungai Aare. "Diprediksi posisinya ada disekitar arah arus sungai ke arah selatan ke kanan. Ada semacam pilar bentuk bulat tinggi memanjang," paparnya. "Dan beberapa pohon yg patah disitu letaknya," ucapnya menambahkan. Sebelum jasad Eril benar-benar ditemukan, Rara mengatakan nantinya para pencari akan menemukan sobekan celana pendek yang dikenakan Eril saat berenang. Kali ini Rara berharap ramalannya 100 persen tepat sasaran. "Nantinya akan ditemukan dulu petunjuk berupa sobekan celana pendek warna gelap yg dipakai dingin terasa. Semoga jitu aamin." tutupnya. (disway)Paranormal Rara Sebut Sobekan Celana Anak Ridwan Kamil Akan Ditemukan, Jasadnya Ada di Dekat Pohon yang Patah
Minggu 29-05-2022,12:00 WIB
Editor : novantosetya
Kategori :
Terkait
Sabtu 04-06-2022,15:19 WIB
Unggahan Pilu Kekasih Eril di IG, Nabila: I Miss You Badly, Please Come Home...
Kamis 02-06-2022,16:13 WIB
Anak Ridwan Kamil Belum Ditemukan, Interpol Rilis Yellow Notice Eril
Kamis 02-06-2022,07:30 WIB
Eril Belum Ditemukan, Keluarga Ridwan Kamil Rencanakan Salat Gaib
Rabu 01-06-2022,15:33 WIB
Pencarian Anak Ridwan Kamil Fokus di Antara Dua Pintu Air
Rabu 01-06-2022,06:03 WIB
Pilu, Ini Curahan Hati Kekasih Emmeril Kahn Mumtadz, Nabila: Aku Sangat Merindukanmu
Terpopuler
Sabtu 16-11-2024,16:43 WIB
Gara-gara ini, Puluhan Orang Tua Siswa-siswi Geruduk SMA Titian Teras Jambi
Sabtu 16-11-2024,06:54 WIB
Ole Romeny Saksikan Laga Timnas di SUGBK, Bakal Segera Naturalisasi?
Sabtu 16-11-2024,13:44 WIB
AZ-FER Menguasai Panggung Debat Cawako-Cawawako Sungai Penuh 2024
Sabtu 16-11-2024,08:02 WIB
650 ASN PPPK Pemkot Jambi Ikuti Orientasi, Pj Wali Kota Harap Aparaturnya Cepat Beradaptasi dan Loyal
Sabtu 16-11-2024,08:26 WIB
Bersama sang Istri Cawako Maulana Blusukan ke Pasar Simpang Pulai, Dengar Langsung Harapan Warga
Terkini
Minggu 17-11-2024,00:12 WIB
Panas, Pendukung Tim 01 dan 02 di Bungo Saling Lempar
Sabtu 16-11-2024,22:17 WIB
Seluruh Jaringan akan Dikerahkan, MPC Pancasila Deklarasi Dukung Pasangan Maulana-Diza untuk Walikota Jambi
Sabtu 16-11-2024,20:51 WIB
Pembangunan Jalan Tol Ciawi - Sukabumi Terus Dilanjutkan, Turut Perhatikan Aspek Keselamatan Pengendara
Sabtu 16-11-2024,20:16 WIB
Sekda Merangin Buka Diseminasi Audit Kasus Stunting Semester II
Sabtu 16-11-2024,20:10 WIB