Sengketa Aset di Daerah Pemekaran

Jumat 30-11-2012,00:00 WIB
Oleh:

Selama ini baik Kabupaten Kerinci maupun Kota Sungaipenuh terkesan hanya menggantungkan pada Dana Alokasi Umum (DAU) dan Dana Alokasi Khusus (DAK) dari pemerintah pusat. Sudah seharusnya sekarang kita ubah mindset kita dengan tidak melulu menggantungkan sumber dana pembangunan daerah dari pusat melalui DAU dan DAK, tetapi kita dituntut untuk lebih mengoptimalkan dan memaksimalkan sumber daya yang ada di daerah serta menciptakan sumber-sumber PAD yang baru. Dengan demikian tujuan dari pemekaran akan tercapai sesuai harapan. Semoga pemekaran ini akan membawa perubahan yang berarti.

*Staf Kantor Bahasa Prov. Jambi, Dosen Politeknik Jambi             

Tags :
Kategori :

Terkait