Jerman memenangi empat duel terakhir kedua negara. Termasuk kemenangan 4-0 di Piala Dunia 2014 Brasil yang menjadi pertemuan terakhir kedua negara. Dari total sepuluh pertemuan, Portugal hanya menang sekali dan imbang tiga kali. Satu-satunya kemenangan Portugal terjadi di Piala Eropa 2000 di mana mereka unggul 3-0. (amr)
Prakiraan pemain
Portugal (4-2-3-1): Rui Patricio; Nélson Semedo, Rúben Dias, Pepe, Guerreiro; Danilo, William Carvalho; Diogo Jota, Bruno Fernandes, Bernardo Silva; Ronaldo
Jerman (3-4-2-1): Neuer; Ginter, Hummels, Rudiger; Kimmich, Gundogan, Kroos, Gosens; Havertz, Muller; Gnabry
Sumber: www.fajar.co.id