12 Peserta Lelang Jabatan Pemprov Tersingkir, 22 Lainnya Melaju ke Tahap Makalah dan Wawancara, Ini Nilainya

Jumat 08-04-2022,00:00 WIB

5. Ahmad Thaulon Sekretaris Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Jambi. (50,85)

6. Ajrisa Windra Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan rakyat Kota Jambi.(50,03)

“Selanjutnya peserta yang tersebut pada romawi I diatas, diundang untuk mengikuti pengukuran kompetensi teknis/bidang berupa penulisan makalah pada hari Kamis tanggal 14 April 2022 dan wawancara (presentasi makalah) pada hari Kamis tanggal 21 April 2022,” bunyi surat pengumuman Pansel yang ditandatangani Ketua Pansel, Prof.Dr. Sukamto Sutoto,SH,MH tersebut.(aan)

Tags :
Kategori :

Terkait